Jumat, 26 November 2010

my Chiimot


My Chimot ~ dari awal aku mendapatkan mu aku langsung sudah jatuh hati pada mu, ke mana pun dan di mana pun aku berada slalu ada diri mu ~ *lebeehh* haha
Chimot is my handphone name . aku kasih itu nama di karenakan dia itu kecil dan lemot (sama kaya' yang punya) zzz . aku mendapatkannya saat usia ku 17 tahun dan di berikan oleh om ku :) saat itu aku langsung senang !!
2 tahun hampir 2 bulan aku telah bersamanya, ke mana pun aku berada aku tak bisa lepas darinya ~ dia adalah my soulmate :D tempat senang ku, sedih dan duka ku lewati bersama . Dia slalu menemaniku untuk menghilangkan kebosanan dan kejenuhan buat bersmsan ria, telp, twitter, fb-an dan bernasis ria .
Sekarang Chimot sudah mulai bapuk hehe, maafkan jemari-jemari ku ini yaa Chimot sayangg .. ini adalah keadaan Chimot saat ini, cekidoott !


Thanks a lot my Chimot sampai saat ini kau masih menemani ku dalam senang mau pun sedih, love you muwahh muwaahh dahh :*

4 komentar:

ReBorn mengatakan...

setuju, unsur historis biasanya ngebuat kita susah buat ninggalin barang, walaupun banyak yang lebih bagus tapi ga bisa ngalahin barang yang kita punya. salam kenal. :)

Eka Sarifa Aliya mengatakan...

betulbetulbetul :D slm kenal jg :)

fai mengatakan...

yo olloh gw pikir cimot itu nama bebek peliharaan loe, hehehehee


eh mana reviewnya? dah gak sabar bacanya, hihihihihhii

Eka Sarifa Aliya mengatakan...

aduuhh !! masih aja melihara bebek, hams donkss :D

maaf sabar yaa kak, gw lagi sibuk akhir-akhir ini haha

No TV, No Gadget

Assalamu'alaikum, Wr.Wb Pindah rumah itu berarti adaptasi lagi dan lagi, ngga cuma lingkungan tapi kondisi rumah pula. Alhamdulillah...